Otak Atik gathuk (15) Apakah Berkendara Melawan Arus Adalah Gaya Hidup ?

Ini adalah artikel โ€œOtak-Atik Gathukโ€ yang berarti isi artikel di otak-atik sedemikian rupa biar pas menggunakan ilmu cocoklogi. Artikel ini hanyalah berisi humor yang dibuat berdasarkan wangsit dari Mbah Mbuh Sapa ๐Ÿ˜Ž dan apabila ada nama, tempat, waktu atau kejadian yang sama merupakan suatu ketidaksengajaan yang dibuat secara sengaja ๐Ÿ™‚

Sebagaimana kita ketahui bersama, banyak sekali pengendara di Indonesia yang melawan arus ketika berkendara di jalan raya, alasan yang umum digunakan adalah pengin cepet sampai, karena kalo muter jauh dan lama, nah karena tertarik dengan fenomena tersebut, Nde jadi penasaran lalu bertanya kepada Mbah Mbuh Sapa tentang fenomena tersebut ๐Ÿ˜€

ilustrasi melawan arus (pic : tribunnews.com)
ilustrasi melawan arus (pic: Tribunnews)

Menurut Mbah Mbuh Sapa, selain pengin cepet sampai, ternyata melawan arus merupakan suatu gaya hidup ๐Ÿ˜ฏ kok bisa ? Penjelasannya bagaimana ?

Lanjutkan membaca “Otak Atik gathuk (15) Apakah Berkendara Melawan Arus Adalah Gaya Hidup ?”